Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Ternate secara resmi menetapkan Tauhid Nasri sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Ternate terpilih dalam rapat pleno yang digelar pada Rabu (5/2/2025). Keputusan ini merupakan hasil final setelah putusan Mahkamah Konstitusi melalui Amar Putusan Nomor 42/PHPU.BUP-XXIII/2025 dan berdasarkan tahapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 yang telah berlangsung secara demokratis. [Foto : Istimewa]

BACA JUGA :  Waspada, Gunung Gamalama Ternate Alami Peningkatan Gempa Vulkanik